Les Cover
Kursus

10 Alamat Kursus TOEFL Rekomendasi di Kota Semarang

Apabila Anda mencari tempat Kursus TOEFL terbaik di Kota Semarang, berikut adalah 10 pilihan yang layak dipertimbangkan. Segera daftarkan diri Anda dan nikmati proses pembelajaran yang menyenangkan di salah satu Kursus TOEFL terbaik di Kota Semarang, Jawa Tengah.

Zambert Course & EO

  • Alamat: Jl. Taman Kelud Sel. No.5A, Petompon, Kec. Gajahmungkur, Kota Semarang, Jawa Tengah 50237, Indonesia
  • Peta: Klik disini
  • Rating Google: 4.8 (484)
  • Nomor telepon: +62 812-8636-4461
  • Jam Buka:
    Senin: 08.30–16.30
    Selasa: 08.30–16.30
    Rabu: 08.30–16.30
    Kamis: 08.30–16.30
    Jumat: 08.30–16.30
    Sabtu: 08.30–15.30
    Minggu: Tutup
AEC Semarang (1) in Kota Semarang
AEC Semarang (1) in Kota Semarang

[mbag-comment]

Daftar 10 Tempat Kursus TOEFL Terbaik di Kota Semarang

AEC Semarang (2) in Kota Semarang
AEC Semarang (2) in Kota Semarang

ENGLISH++ (English Plus Plus)

  • Alamat: Jl. Parang Kesit IV No.12, Tlogosari Kulon, Kec. Pedurungan, Kota Semarang, Jawa Tengah 50196, Indonesia
  • Peta: Klik disini
  • Rating Google: 4.8 (284)
  • Nomor telepon: +62 896-7894-6466
  • Website: Link
  • Jam Buka:
    Senin: 09.00–17.00
    Selasa: 09.00–17.00
    Rabu: 09.00–17.00
    Kamis: 09.00–17.00
    Jumat: 09.00–17.00
    Sabtu: 09.00–17.00
    Minggu: 09.00–17.00
  • Ulasan:
    Cepat dan ada di saat-saat saya paling perlu. Pas awal lebaran saya perlu banget cepat-cepat dapat translasi legal untuk ijazah, nilai, dll soalnya saya daftar ke sekolah luar negri dan mereka tidak nunggu lebaran. Eh tempat ini satu-satunya yang buka. Saya minta tolong process-nya cepat, ternyata memang mereka lakukan dengan cepat banget. Mereka kompeten, jujur, cepat, pokoknya oke deh! Harganya juga reasonable
    ✭✭✭✭✭ By Dhea Fatma (sebulan yang lalu)
    Pengalaman yang menyenangkan menggunakan jasa proofreading di tempat ini. Fast response, ramah, pengerjaan cepat. Sudah dua kali menggunakan jasa di sini.. Semakin jaya dan bersinar..
    ✭✭✭✭✭ By Ina Febria Ginting (2 bulan lalu)
    Profesional, pelayanannya tepat sesuai dengan waktu yang dijanjikan. Revisi sesuai permintaan author juga oke. Penjelasan feedback juga diberikan dengan baik. Semangat mempertahankan kualitas yak ENGLISH++ Sukses terus untuk ke depannya!
    ✭✭✭✭✭ By Amalia Rahmandani (3 bulan lalu)
    pelayanan jasa proofreading abstract artikel yang bagus, pengerjaan cepat dan tidak diragukan lagi hasilnya, admin fastrespon dan ramah, dan yang pasti harga ramah dikantong apalagi buat mahasiswa.
    ✭✭✭✭✭ By Putri raznia safira (sebulan yang lalu)
    The second time saya menggunakan jasa proofread dari English++, tetap memuaskan dengan hasil yg baik, pelayanan yg cepat dan akurat, dan harga yg kompetitif✅️
    ✭✭✭✭✭ By Asdfghjkl mso2 (sebulan yang lalu)

AEC Semarang

  • Alamat: Jl. Roro Jonggrang XIV No.3, Manyaran, Kec. Semarang Barat, Kota Semarang, Jawa Tengah 50147, Indonesia
  • Peta: Klik disini
  • Rating Google: 5 (212)

Alfalink Semarang Overseas Study & English Course

  • Alamat: Pasar Burung, Perumahan Kartini Jl. Kartini Raya I No.kav 7, Rejosari, Kec. Semarang Tim., Kota Semarang, Jawa Tengah 50125, Indonesia
  • Peta: Klik disini
  • Rating Google: 5 (177)

Les Privat IELTS TOEFL TOEIC Conversation Semarang – Talkto.Us

  • Alamat: Jl. Tirto Usodo Bar. No.30, Pedalangan, Kec. Banyumanik, Kota Semarang, Jawa Tengah 50268, Indonesia
  • Peta: Klik disini
  • Rating Google: 5 (101)

Kampung Inggris Semarang (KING)

  • Alamat: Kalisegoro, Kec. Gn. Pati, Kota Semarang, Jawa Tengah 50228, Indonesia
  • Peta: Klik disini
  • Rating Google: 4.7 (63)

Permata Education

  • Alamat: Bromelia FA-06 Perum Permata Puri, Bringin, Kec. Ngaliyan, Kota Semarang, Jawa Tengah 50189, Indonesia
  • Peta: Klik disini
  • Rating Google: 4.9 (57)

EF English First

  • Alamat: Jl. MT. Haryono No.798A, Karangturi, Kec. Semarang Tim., Kota Semarang, Jawa Tengah 50124, Indonesia
  • Peta: Klik disini
  • Rating Google: 4.7 (51)

CLT – Centre for Language Training

  • Alamat: Jl. Menteri Supeno No.35, Mugassari, Kec. Semarang Sel., Kota Semarang, Jawa Tengah 50249, Indonesia
  • Peta: Klik disini
  • Rating Google: 4.5 (45)

LIA Imam Bonjol

  • Alamat: Jl. Mgr Sugiyopranoto No.48, Bulustalan, Kec. Semarang Sel., Kota Semarang, Jawa Tengah 50246, Indonesia
  • Peta: Klik disini
  • Rating Google: 4.9 (30)

EF English First

  • Alamat: Jl. Prof. Sudarto No.28, Sumurboto, Kec. Banyumanik, Kota Semarang, Jawa Tengah 50263, Indonesia
  • Peta: Klik disini
  • Rating Google: 4.7 (30)

Untuk informasi terkait les dan kursus terbaik lainnya di kota Anda, silakan buka laman Direktori Kursus berikut ini. Selamat mencari dan semoga informasi ini bermanfaat untuk kamu.

Posted by
Hairun Wicaksana

Hari ini harus lebih baik dari hari kemarin, hari esok harus lebih baik dari hari ini.

5 Replies to 10 Alamat Kursus TOEFL Rekomendasi di Kota Semarang

  1. Tentang : Zambert Course & EO
    1. Manajemen dalam mengenalkan lembaga cukup menarik, dimana lembaga ini (yang saya tahu lewat line @zambert) bekerja sama dengan beberapa universitas di Indonesia untuk memberikan fasilitas kepada khalayak umum dalam hal TOEFL, sehingga memberikan kesan positif terhadap lembaga bahwa Zambert adalah lembaga yang ternama dan terpercaya
    2. Biaya yang ditawarkan untuk mengikuti TOEFL sangat terjangkau untuk berbagai kalangan dan fasilitas yang diberikan pun nggak murahan
    3. Satu paket TOEFL ini terdiri dari 2 layanan yaitu pelatihan tips dan trik dalam menyelesaikan soal dan tes TOEFL itu sendiri. Peserta yang mengikuti TOEFL ini mendapatkan 2 sertifikat yaitu sertifikat pelatihan dan sertifikat hasil TOEFL yang telah terakreditasi dinas pendidikan, sehingga dapat digunakan untuk daftar beasiswa dan melamar kerja
    4. Pelayanan online via media sosial (utamanya line) cukup cepat
    5. Penjelasan tentor selama 2 jam dalam pelatihan tips dan trik cukup jelas
    6. Peserta pelatihan juga diberikan fasilitas berupa materi yang telah dibahas melalui link
    7. Sangat bermanfaat dan sangat membantu, Terimakasih zambert semoga kedepannya semakin jaya ?

  2. Zambert Course hadir di tengah kegalauan para jobseeker, mahasiswa, maupun masyarakat umum dengan menghadirkan kegiatan TOEFL Akbar di lebih dari 15 kota. Kegiatan ini menarik bagi kami, para TOEFL fighters, karena dapat mewadahi pelatihan dan tes TOEFL sekaligus dengan biaya yang terjangkau. Selain itu, kegiatan ini rutin dilaksanakan sejak tahun 2013 dan selalu disambut dengan baik dengan banyaknya jumlah pendaftar yang mengikuti di tiap lokasi tes. Penyampaian materi dilakukan dengan jelas, menarik, dan tidak membosankan. Materi diberikan dengan tampilan yang sederhana sehingga mudah untuk dipahami dan diterapkan. Semoga kegiatan TOEFL Akbar ini akan tetap eksis, semakin luas jangkauannya, dan lebih baik lagi ke depannya.

  3. Belajar mudah harga terjangkau ?

    Seneng banget bisa ikutan toefl akbar nya zambert , penjelasan nya pun mudah dimengerti , tutornya humble dan tidak membosankan , saat tes memang menegangkan namun dengan berlatih belajar dan berdoa kita pun bisa menggapai apa yang kita inginkan ,

    Terimakasih zambert course sudah ikut serta dalam toefl akbar UNNES 2019 yang sangat bermanfaat untuk saya dan rekan semua.

  4. Bener banget istilah “Tak kenal maka tak sayang”. Terbukti, ketika kita sayang dengan orang yang akan memberikan ilmu, maka kita harus menyukainya terlebih dahulu agar ilmu yang kita pelajari benar-benar bisa dimengerti. Hal inilah yang terjadi kepada saya, awalnya biasa-biasa saja bahkan gak tertarik sama pemateri yang menyampaikan materinya, terutama karena beliau menggunakan logat Jawa. Hal itulah yang membuat saya merasa tidak antusias mengikuti pembelajaran. Kebetulan saya dari Sunda, jadi ketika mendengar beliau menggunakan logat Jawa dalam menyampaikan materi, apa yang beliau sampaikan lumayan sedikit tidak jelas bagi telinga saya. Namun, hal itu terbantahkan dengan strategi menarik dan jitu yang beliau ajarkan kepada kami. Saya sangat tertantang untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan yang disediakan dan bahkan hampir memahami seluruh materi yang beliau sampaikan. Hal ini karena saya mengubah mindset saya yang awalnya tidak menyukai beliau berubah menjadi suka. Terima kasih kepada Mr.Junn yang sudah bersemangat memberikan materinya bahkan selalu mengulang apa yang paling penting dalam materi tersebut, misalnya “Inget dalam kalimat cukup Subject dan verb, subject dan verb dan selalu diulang sampai beliau dirasa cukup melakukan pengulangan. Terima kasih juga kepada Zambert Course yang sudah memberikan kesempatan bagi saya terutama dalam melatih kemampuan memahami toefl, terima kasih saya ucapkan.

  5. Terimakasih zambert yg telah mengadakan pelatihan dan test toefl akbar di UB. Kesan pertama saya tentang toefl yaitu sulit, soal”nya berlevel advance, tapi setelah mengikuti pelatihan tadi pagi, alhamdulillah mendapatkan pencerahan, tidak sesulit yg saya bayangkan, hanya butuh pemahaman dan banyak” latihan. Ditambah lagi tutor nya yg menjelaskan tips dn trick toefl tadi komunikatif bngt, ga ngebosenin walaupun 2 jam duduk terus. Terimakasih zambert course & eo, terimakasih UB☺

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *