Pengertian Model Pembelajaran Cooperative Learning dan Penerapannya
Dalam sebuah proses pembelajaran, diperlukan adanya sebuah model atau metode pembelajaran dan juga media pembelajaran. Dengan menggunakan dua komponen tersebut, maka harapannya adalah agar tujuan pembelajaran dapat tercapai. Model pembelajaran yang kreatif sangat diperlukan dalam sebuah proses pembelajaran. Dengan menggunakan model pembelajaran yang kreatif serta beragam, maka peserta didik akan merasa nyaman selama mengikuti proses … Read more